Home » » Cara Cek Info PTK 2015/2016 Dan Link Alternatif nya

Cara Cek Info PTK 2015/2016 Dan Link Alternatif nya

e-Sekolah Dasar - Cek Info PTK atau yang sekarang bergati Info Guru atau Info GTK untuk Tahun Pelajaran 2015/2016 masih tetap seperti tahun-tahun sebelumnya. Untuk login Info Guru atau Info GTK masih menggunakan NUPTK, NRG dan NIK sebagai Username dan Tanggal Lahir sebagai Password nya serta mengisi kode gamabr dengan benar untuk bisa login dan cek valid atau tidak nya data anda.

Info Guru menjadi satu-satunya sumber informasi baik untuk OPS atau untuk Guru yang bersangkutan. dengan Login kita bisa cek data valid atau tidaknya serta mengetahui letak ketidak validan data yang nantinya dapat diperbaiki melalui aplikasi Dapodik.
Yang berbeda pada Info Guru tahun ajaran 2015/2016 link akses untuk login. di tahun ajaran ini anda bisa login Info Guru  melalui link http://info.gtk.kemdikbud.go.id

Jika anda mengalami kesulitan mengakses link Info GTK di atas berikut link alternatif yang bisa untuk anda gunakan.
  1. http://223.27.144.195:8081/info/
  2. http://223.27.144.195:8082/info/
  3. http://223.27.144.195:8083/info/
  4. http://223.27.144.195:8084/info/
  5. http://223.27.144.195:8085/info/